User AGUSNUR SELAMAT LASE Instruktur

Biografi


Agus Nur Selamat Lase adalah seorang praktisi,akademisi, barista dan pemilik Coffe Shop MAO KOPI yang sudah bergelut di dunia perkopian selama 17 tahun , merupakan seorang pelatih barista dan asesor untuk sertifikasi kompetensi barista yang sudah banyak pengalaman dalam bidang kopi.

Selain Praktisi dan akademisi serta Pemilik usaha Kopi, Agus Nur Selamat juga Tenaga pelatih/instruktur diatas juga sudah berpengalaman lebih dari 3 tahun mengajar dibidang  Barista dibuktikan dengan adanya sertifikasi teknis (Profesi ) dari BNSP dan Sertifikat Metodelogi Instruktur.